UNMUL Lakukan Benchmarking Kurikulum ke UNY dan UNS untuk Persiapan Akreditasi Internasional

YOGYAKARTA – Program Studi S1 Pendidikan Kimia FKIP Universitas Mulawarman (UNMUL) melakukan kegiatan benchmarking kurikulum ke Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dan Universitas Sebelas Maret (UNS) pada 28–29 November 2023. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Dr. Sri Lestari, M.Si. selaku perwakilan dari UNMUL. Benchmarking ini bertujuan untuk mempelajari dan membandingkan kurikulum serta implementasi program Merdeka Belajar […]

UNMUL Lakukan Benchmarking Kurikulum ke UNY dan UNS untuk Persiapan Akreditasi Internasional Read More »